oleh biologi | Agu 4, 2024 | Berita, THE SDGs
bio.fsm.undip.ac.id. Keripik tempe merupakan salah satu makanan ringan yang populer di Indonesia. Selain dikenal dengan produksi tempenya yang tinggi, Desa Blimbingwuluh, Kabupaten Pekalongan, melakukan inovasi dalam bentuk UMKM yang memproduksi keripik tempe....
oleh biologi | Agu 3, 2024 | Berita, THE SDGs
bio.fsm.undip.ac.id. Di era digital saat ini, anak-anak sering kali lebih tertarik pada gadget daripada mengeksplorasi alam sekitar. Menyadari hal ini, Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tim II Universitas Diponegoro (UNDIP) mengadakan program pelatihan pembuatan herbarium...
oleh biologi | Jul 30, 2024 | Berita, Kabar Skripsi, THE SDGs
bio.fsm.undip.ac.id. Marsya Abbel Irianti, mahasiswa Program Studi S1 Biologi, Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro, berhasil mempertahankan tugas akhir dalam ujian sidang skripsi yang berlangsung pada 30 Juli 2024. Judul skripsi yang diangkat adalah...
oleh biologi | Jul 25, 2024 | Berita, Kegiatan, THE SDGs
bio.fsm.undip.ac.id. Mahasiswa KKN Tim II Universitas Diponegoro (UNDIP) memperkenalkan inovasi baru dalam bidang pertanian dan perkebunan dengan menciptakan pupuk organik cair (POC) dari limbah tempe. Proses ini melibatkan pemanfaatan limbah tempe yang diolah menjadi...
oleh biologi | Mar 26, 2024 | Berita, Informasi Akademik, Pengumuman
bio.fsm.undip.ac.id. Sehubungan dengan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) Genap 2023/2024 pada Program Studi S1 Biologi, berikut beberapa ketentuan teknis pelaksanaan ujian yang secara khusus perlu diketahui dan dilaksanakan oleh mahasiswa Prodi S1 Biologi : 1....
oleh biologi | Jan 7, 2024 | Berita, Event, Info Agenda, Informasi Akademik
Dengan ini disampaikan informasi kepada Segenap Civitas Akademika Program Studi S1 Biologi sehubungan dengan pengisian IRS Genap 2023/2024. Peraturan Rektor Universitas Diponegoro nomor 4 tahun 2020 tentang Peraturan Akademik Bidang Pendidikan Program Sarjana...